Cara mudah Memperbesar/Resize gambar tanpa mengurangi kualitas

Tutorial Adobe Illustrator CC


     Kali ini saya akan memberikan cara resize gambar tanpa megurangi kualitas dengan Adobe Illustrator CC.
     Kita tahu bahwa gambar biasanya menjadi kebutuhan penting bagi para blogger untuk mempercantik postingan blog agar lebih menarik saat dibaca.
Baca Juga : Cara melihat kode warna HTML
     Tapi, kadang gambar yang kita pake memiliki ukuran yang kecil sehingga saat diperbesar cenderung buram.
     Dari masalah itulah saya ingin membagikan kepada kalian cara resize gambar tanpa mengurangi kualitas gambar tersebut yang bisa kalian lihat di bawah.

Pertama,  buat dokumen baru File - New ( Ctrl + N ) dan pastikan anda membuat dokument dengan ukuran besar
Tutorial Adobe Illustrator CC

Kedua, masukan gambar yang ingin di perbesar File - Place ( Shift+Ctrl+P ) 


Tutorial Adobe Illustrator CC

Ketiga, klik Tracing presets / tanda panah sebelah mask lalu pilih High Fidelity Photo 

Tutorial Adobe Illustrator CC

Ke empat, copas gambar Copy (Ctrl+C) dan Paste (Ctr+V) 

Tutorial Adobe Illustrator CC

Lima, Ubahlah ukuran gambar dengan cara menarik titik pojok sambil menekan Shift+Alt (ukuran bisa di lihat di sebelah cursor)

Tutorial Adobe Illustrator CC

Enam, Simpan dalam bentuk gambar File - Export... beri nama dan save gambar dalam bentuk PNG/JPG.

Tutorial Adobe Illustrator CC


Untuk lebih jelasnya bisa kalian lihat video di bawah ini

Watch



Itulah cara mudah untuk memperbesar ukuran gambar dengan Adobe Illustrator.
Silahkan berikan pendapat kalian di kolom koment di bawah :D

Baca Juga : Tutorial Flat Design - Imac Icon

Post a Comment

3 Comments

  1. ane biasa pake photoshop sih, tapi ini juga lumayan buat belajar ilustrator. izin bookmark deh.

    ReplyDelete
  2. Sangat membantu gan. gue sering banget mau kecilin foto, tapi kualitasnya malah ikutan turun. akhirnya nemuin solusi yang pas.

    ReplyDelete